MA Cibeber Pedaftaran Siswa Baru | Tunggu Sesaat
Tuesday, May 2, 2017
Cara Menghitung KKM
Cara menghitung KKM
Misal :
1. Bobot Mapel / Kompleksitas terlalu berat => 65
2. Daya dukung dan guru tersedia dan mumpuni pada mapel yang ditugaskan => 87
3. Intake peserta didik mampu menguasai mapel yang dinilai => 82
Maka perhitungannya,
65 + 87 + 82 = 234
selanjutnya, jumlah perhitungan 234 dibagi 3 aspek yang dinilai;
234 : 3 = 78
78 tersebut adalah KKM (Kreteria Ketuntasan Minimal)
Semoga bermanfaat.